Sumbang Dua Gol Kontra Elche, Karim Benzema Lampaui Rekor Raul
Kamis, 16 Februari 2023, 11:35 WIB
MADRID - Pemain Real Madrid Karim Benzema lakukan selebrasi usai mencetak gol ketiganya dalam laga lanjutan La Liga Spanyol melawan Elche di Santiago Bernabeu, Madrid, Spanyol, Rabu (15/2/2023) waktu setempat.
Real Madrid membantai tim juru kunci Elche 4-0 di Santiago Bernabeu pada pekan ke-21 La Liga 2022/2023. Karim Benzema menyumbang dua gol penalti di laga ini.
Dalam laga ini, gol Karim Benzema memastikan sebagai penyerang dengan mencetak gol pada liga ke-10 musim ini dengan mengikuti jejak Messi sebagai pemain yang membukukan 10 gol atau lebih dalam 12 musim berbeda.
REUTERS/Juan Medina
(Yorri Farli)
Follow Berita Sportstars di Google News