Play-off NBA 2021/2022: Golden State Warriors dan Philadelphia 76ers Tak Terbendung
Sebanyak Empat pertandingan babak play-off NBA 2021/2022 tersaji pada Minggu (17/4/2022).
Sebanyak Empat pertandingan babak play-off NBA 2021/2022 tersaji pada Minggu (17/4/2022).
Bintang Philadelphia 76ers, James Harden membantah kalau ia tertekan jelang play-off NBA 2021-2022.
Pemain Brooklyn Nets Kyrie Irving, mengatakan tugasnya masih belum selesai setelah membawa timnya ke babak play-off NBA 2021-2022.
Pemain Los Angeles (LA) Lakers Russell Westbrook, mengaku kecewa usai timnya gagal lolos ke babak play-off NBA 2021-2022.
Milwaukee Bucks bangkit melewati Boston Celtics 110-107 dalam game kelima semifinal Wilayah Timur di TD Garden
Memphis Grizzlies mengalahkan Golden State Warriors 134-95 pada game kelima semifinal play-off Wilayah Barat di FedExForum
Devin Booker mencetak 12 dari total 28 poin pada kuarter ketiga untuk memimpin Phoenix Suns mengalahkan Dallas Mavericks 110-80
Setelah melewati kuarter pertama tanpa mencetak satu angka pun, James Harden meledak di tiga kuarter selanjutnya saat unggulan keempat Philadelphia 76ers menghentikan unggulan teratas Miami Heat 116-108
Dillon Brooks dan Desmond Bane masing-masing mencetak 23 poin saat memimpin tim tamu Memphis Grizzlies mengalahkan Minnesota Timberwolves 114-106
Ja Morant mencetak 18 dari 30 poin tertingginya di kuarter keempat, termasuk tembakan layup penentu kemenangan di detik terakhir saat memimpin Memphis Grizzlies mengalahkan Minnesota Timberwolves
Victor Oladipo mencetak 23 poin dan Bam Adebayo membukukan 20 poin serta melakukan permainan defensif ketat saat Miami Heat menahan tamunya Atlanta Hawks 97-94 pada game kelima playoff putaran pertama wilayah timur
Phoenix Suns mengalahkan New Orleans Pelicans 112-97 dalam game kelima seri playoff putaran pertama wilayah barat di Footprint Center
Trae Young membuat tembakan penentu kemenangan dengan 4,4 detik tersisa saat tuan rumah Atlanta Hawks mengalahkan Miami Heat 111-110
DeMar DeRozan mencetak rekor angka tertingginya dalam babak play-off dengan 41 points saat Chicago Bulls menang 114-110 atas tuan rumah Milwaukee Bucks
Tim unggulan teratas wilayah barat Phoenix Suns harus mengakui keunggulan New Orleans Pelicans dalam game kedua play-off NBA putaran pertama wilayah barat di Footprint Center, Phoenix
Ja Morant menjadi bintang lapangan saat Memphis Grizzlies meraih kemenangan 124-96 atas tim tamu Minnesota Timberwolves pada game kedua play-off NBA
Jimmy Butler mencetak 45 poin tertinggi sepanjang kariernya, termasuk tujuh poin pada kuarter keempat saat membawa Miami Heat mengalahkan Atlanta Hawks 115-105
Stephen Curry tampil dari bangku cadangan untuk mencetak 34 poin dalam 23 menit saat Golden State Warriors menang atas Denver Nuggets dalam laga game kedua play-off putaran pertama wilayah barat
Giannis Antetokounmpo meraih total 27 poin dan membantu Milwaukee Bucks meraih kemenangan 93-86 atas Chicago Bulls saat membuka seri playoff Wilayah Timur putaran pertama
Pemain All-Star Trae Young mencetak 32 dari total raihan 38 poinnya pada babak kedua untuk mendorong tim tamu Atlanta Hawks meraih kemenangan 107-101 atas Cleveland Cavaliers