25 Januari 2023
5 Pemain Voli dengan Bayaran Termahal di Dunia: Bisa Capai Rp23,9 miliar!
Pemain voli dengan bayaran termahal di dunia tentu memiliki berbagai prestasi yang berhasil direngkuhnya. Bahkan hebatnya mereka meraih nilai yang fantastis meskipun murni gaji per musim tanpa tambahan sponsor dan lainnya.