Izin Masih Diproses, PT LIB Optimistis Laga Tunda Persija Vs Persib Digelar di SUGBK
Dirut PT LIB, Ferry Paulus, optimistis laga tunda Liga 1 2022-2023 antara Persija Jakarta vs Persib Bandung bisa digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno.
Dirut PT LIB, Ferry Paulus, optimistis laga tunda Liga 1 2022-2023 antara Persija Jakarta vs Persib Bandung bisa digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno.
Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (PT LIB), Ferry Paulus, mengatakan tidak jadi mengundurkan diri dalam waktu dekat.
Duel Persita Tangerang melawan Persija Jakarta dalam lanjutan Liga 1 2022-2023 urung terlaksana.
PT LIB membuka kemungkinan laga Persita Tangerang melawan Persija Jakarta digelar di luar Pulau Jawa.
Arema FC mengajukan Stadion PTIK, Jakarta Selatan, sebagai kandang di Liga 1 2022-2023.
Direktur Utama (Dirut) PT Liga Indonesia Baru, Ferry Paulus tak menginginkan jika Arema FC membubarkan diri. Pasalnya keputusan ini akan memberikan dampak domino ke sejumlah sektor.
Arema FC terancam terusir dari Pulau Jawa jika masih belum mendapatkan venue untuk dijadikan kandang mereka.
PT LIB menggelar kegiatan Club Meeting pada Jumat (27/1/2023).
Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (PT LIB) Ferry Paulus mengatakan, rencana awal Liga 2 2022-2023 akan berjalan kembali pada 24 Februari mendatang
PT LIB menjabarkan secara lengkap perihal penghentian Liga 2 2022-2023.
Kompetisi putaran kedua Liga 1 2022-2023 berpeluang akan kembali menerapkan sistem kandang dan tandang.
Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (PT LIB), Ferry Paulus mengatakan bahwa kepastian Liga 2 2022-2023 masih menunggu keputusan PSSI.
Proses perizinan Liga 1 2022-2023 sudah memasuki tahap akhir.
PT LIB masih belum bisa menyebut tanggal pasti berlanjutnya Liga 1 2022-2023.
PT Liga Indonesia Baru (LIB) berencana untuk menggelar pertandingan antara Persib Bandung melawan Persija Jakarta dilangsungkan setelah bubble
Pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Marc Klok, memberikan respon menohok terkait dengan kabar kelanjutan Liga 1 2022-2023
"Banyak hal-hal baru, utamanya di peraturan polisi, juga tentang infrastruktur, dan protokol kesehatan di Kementerian Kesehatan," Direktur PT LIB, Ferry Paulus.
Putaran pertama Liga 1 2022-2023 diselesaikan sebelum Piala AFF demi Timnas Indonesia.
Liga 1 2022-2023 direncanakan kembali bergulir pada 2 Desember mendatang.
PT LIB mengonfirmasi kompetisi Liga 1 2022-2023 akan berjalan dengan sistem bubble.
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali (kiri) saat menerima kunjungan Direktur Utama PT LIB Ferry Paulus (kanan) di Kantor Kementrian Pemuda dan Olahraga, Jakarta, Jumat (18/11/2022).