Daftar 5 Pembelian Termahal Sepanjang Sejarah Liga Inggris: No 1 Hampir Rp2 Triliun
Daftar 5 pembelian termahal sepanjang sejarah Liga Inggris menarik untuk diulas kali ini. Kompetisi sepak bola tertinggi di Negeri Ratu Elizabeth itu dikenal sebagai ajang termewah dan bergengsi di dunia.