Cara Redeem Code PUBG Mobile: Buruan Dapatkan Hadiah Menarik!

JAKARTA - Cara redeem code PUBG Mobile menjadi informasi menarik bagi penggemar game battle royal ini. Bagaimana tidak, game inni merasakan kejayaan di masa keemasan esports.
Konsep dari game PUBG Mobile yakni pertempuran di sebuah pulau yang mana terdiri dari tiga mode. Solo, Duo, dan Squad. Jika Solo, kalian akan bermain sendirian dan seluruh player adalah lawan, jika dua akan berdua dan skuad akan berempat.
Seluruh pemain akan naik ke dalam sebuah pesawat dan memiliki hak untuk turun di kota manapun. Jika tidak menekan tombol drop maka akan turun otomatis di kota terakhir.
Hal pertama yang dilakukan pemain yaitu looting untuk mendapatkan senjata,helm, armor, dan perlengkapan lainnya. Kalian tidak boleh terlalu lama di suatu tempat karena zona akan mengecil, jika terus berada di zona merah maka akan mati.
Seiring berjalannya waktu, dari 100 pemain akan berkurang terus menerus hingga terakhir menyisakan kalian atau tim kalian yang dinamakan winner winner chicken dinner (WWCD).
Adapun dalam PUBG Mobile kalian bisa membeli berbagai item seperti skin senjata, skin kendaraan, hingga skin pakaian. Namun menariknya, kalian bisa mendapatkan secara gratis dengan cara menukarkan kode redeem.
Berikut informasi mengenai cara redeem code PUBG Mobile yang telah Sportstars.id rangkum dari berbagai sumber;
Cara Redeem Code PUBG Mobile
- Kunjungi halaman penukaran Hadiah PUBG Mobile Redemption Center https://www.pubgmobile.com/act/a20180515iggamepc/
- Masukan Character ID Pemain
- Masukan kode redeem yang dimiliki
- Klik Redeem
Adapun berikut kode redeem PUBG Mobile terbaru Maret 2023:
334fx4b87ts422drf
jf3fmsreke3922dph
p2km228kb1skc
vye7z8mvvek822cwg
ck3bcw9rc47622abu
vpffadntgwbk229v7
cct5rhdvpv8822cw9
ejkdrqrhnr22cmr
remfsbxsx2qu22cwh
vpffadntgwbk229v7
mlbb11megasale
odqhjk7tv
ejkdrqrhnr22cmr
remfsbxsx2qu22cwh
mlbb11megasale
MCC10BViews
sa8c1h7tv
k29k2g7tv
Jahsvsjksdnwm
Hshwjskdnjsw
Hwgqgahejrnw
Lwjqhebwnwkwu
hqywhabqqq
jahavabkalaa
hagqvanayyan
lqlalanabaham
jahabananla
Demikian informasi mengenai cara redeem code PUBG Mobile, semoga dapat menambah wawasan bagi pembaca setia Sportstars.id .
Editor : Hafid Fuad
Follow Berita Sportstars di Google News