INFOGRAFIS - Klasemen Akhir Medali SEA Games 2023: Indonesia Koleksi 87 Emas
Rabu, 17 Mei 2023, 10:19 WIB
PHNOM PENH – Berikut klasemen akhir medali SEA Games 2023 di mana Indonesia berhasil koleksi total 87 emas. Secara total, Indonesia berhasil mengoleksi 276 medali.Â
Dengan rincian, 87 medali emas, 80 medali perak dan 109 medali perunggu. Indonesia pun berhasil melewati target 69 emas dan nyaman finis di posisi ketiga.Â
Â
Editor : Coro Mountana
Follow Berita Sportstars di Google News